Wednesday, October 12, 2016

Jelaskan alasan apa yang mendasari hukum Lehman.

Tags

Chapter 9 No.2


Q  : Jelaskan alasan apa yang mendasari hukum Lehman. Dalam keadaan apa hukum ini mungkin tidak berlaku ?


A  :  Hukum lehman menjelaskan bahwa sebuah program haruslah berkembang untuk meyesuaikan seiring waktu berjalan. Secara Rasional, manusia cepat sekali berkembang dan berubah-ubah kesukaan. Dan untuk memuaskan pelanggan, maka program juga harus berubah seiring dengan perkembangan manusia. Contohnya, masalah perbankan yang dulu manual sekarang menggunakan ATM. Dan ATM yang berisi program itu juga akan berkembang dengan kebutuhannya tentang transfer, menambah fitur favorit, dll. Jika program itu tidak berkembang, maka lambat laun program itu akan ditinggalkan.

Hukum ini tidak berlaku ketika program memang dibuat untuk jangka waktu yang pendek. Karena pendeknya waktu, maka perubahan belum terjadi.


EmoticonEmoticon