Wednesday, October 12, 2016

Mengapa Manajemen Konfigurasi itu Penting?

Tags

Chapter 7 Pertanyaan 9
  • Gunakan contoh, jelaskan mengapa manajemen konfigurasi penting ketika team dari beberapa orang yang sedang mengembangkan sebuah produk perangkat lunak?
  • sebagai contoh, jika kita membuat sebuah user interface dan memanggil beberapa fungsi yang saling terhubung dengan database layer yang memanipulasi database itu dan database layer lainnya maka codingan yang dikerjakan akan membuat output yang tidak memuaskan. Tanpa manajemen konfigurasi, maka akan memakan banyak waktu dalam mencari tahu  masalah apa yang terjadi pada program kita tetapi bila kita menggunakan manajemen konfigurasi kita bisa melihat siapa yang membuat perubahan  dan memiliki catatan perubahan di masa lalu sehingga kita tau kapan data dirubah.


EmoticonEmoticon